Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi DKI Jakarta Dhany Sukma mengatakan, pihaknya berencana mendata para pendatang baru yang tiba di Ibu Kota. Pendataan dilakukan dari 14 hingga 25 Juni 2019. "Ini dalam rangka pelayanan dan pembinaan kependudukan. Tahap awal yang kita lakukan adalah pendataan," kata Dhany di Balai Kota, Jakarta Pusat, Senin (10/6/2019).
Pendataan, kata dia, akan dilakukan petugas RT dan RW wilayah masing-masing. Kemudian dari data tersebut langsung diserahkan ke Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi DKI Jakarta. Selanjutnya, pihaknya akan menerbitkan surat keterangan penduduk non-permanen pada 26 Juni - 3 Juli 2019. Surat tersebut diterbitkan bila pendatang dapat menujukkan identitas resminya seperti KTP ataupun Kartu Keluarga (KK).
Selain itu, Pendatang baru juga harus bisa memberikan data pendukung lainnya. Yakni surat pengantar dari domisili sebelumnya.
"Itu berlaku hanya untuk setahun. Sudah setahun, data lagi. Mobilitas kependudukan cukup tinggi sehingga kita perlu data," ucapnya.
Sementara itu, Dhany Sukma menyebut, saat ini sebanyak 4,3 juta warga yang telah kembali ke Jakarta. Data itu kata dia, berasal dari pantauan arus mudik dan arus balik.
"Kita akan pantau terus, karena berdasarkan database trennya menurun. Tapi kita tidak mengidentifikasi siapa orangnya, kalau secara database, kita bisa identifikasi jumlahnya," jelasnya.
Baca selanjutnya
Halo Warga Jakarta
...
Baca selanjutnyaBaca selanjutnya
Baca selanjutnya
Baca selanjutnya
Baca selanjutnya
Baca selanjutnya
Baca selanjutnya
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi DKI Jakarta mulai hari...
Baca selanjutnyaBaca selanjutnya
Provinsi DKI Jakarta mendapatkan 2 penghargaan pada Awarding Top 99 Inovas...
Baca selanjutnyaKepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, menjadi Narasumber dalam...
Baca selanjutnyaBaca selanjutnya
Baca selanjutnya
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) DKI layani ribuan warga...
Baca selanjutnyaUsai lebaran Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriah, tiga wilayah kecamatan di...
Baca selanjutnyaKepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi DKI Jakarta Dhany...
Baca selanjutnyaINDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) TAHUN 2018 82,54 (BAIK)
Baca selanjutnyaINDEKS KEPUASAN MASYRAKAT (IKM) TAHUN 2019 84,61 (BAIK)
Baca selanjutnyaRabu, 15 Mei 2019 bertempatkan di Gedung Dinas Kependudukan dan Pencatatan...
Baca selanjutnyaSenin, 6 Mei 2019 Merupakan Hari Pertama bagi umat Muslim melaksanakan...
Baca selanjutnyaSenin (1/4), Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi DKI...
Baca selanjutnyaRabu (13/3/19), Pencanangan Jemput Bola Perekaman KTPel Goes to Campus...
Baca selanjutnyaJum’at (1/3), Menerima Kunjungan Anggota DPRD Kabupaten Kampar...
Baca selanjutnyaDewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta meminta Dinas Kependuduk...
Baca selanjutnyaPengangkatan anak menurut Pasal 1 Peraturan Pemerintah Nomor 54 Tahun 2007...
Baca selanjutnyaKemendagri melalui Ditjen Dukcapil terus berupaya memastikan setiap pendud...
Baca selanjutnyaDinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) DKI Jakarta menerbitkan...
Baca selanjutnyaSekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta, Saefullah meminta agar Dinas Kepend...
Baca selanjutnyaLayanan Si Dukun 3in 1 tengah dikembangkan Dinas Kependudukan dan...
Baca selanjutnya